Duraking Event

DK RUN 2025

#TogetherWeRun

About

DURAKING RUN 2025

Duraking Run 2025: Uji Batasmu! Tantang dirimu untuk mencapai garis finish dan rasakan kepuasan setelah melewati setiap kilometer. Jadilah versi terbaik dari dirimu!

Setiap langkahmu bersama Duraking, adalah awal dari kita untuk mulai berkomitmen menggunakan bahan ramah lingkungan.

Duraking Run 2025 bukan sekadar lari, tapi juga sebuah gerakan untuk menjaga laut kita dari sampah. Dengan penggunaan material yang dapat didaur ulang, kita bersama-sama menunjukkan komitmen untuk mengurangi jejak karbon dan menjaga lingkungan.

Saat kamu berlari, bayangkan laut yang jernih, terbebas dari sampah dan polusi. Setiap langkahmu membawa kita lebih dekat ke mimpi itu.

Bergabunglah dengan kami, lari bersama, dan ciptakan perubahan nyata! #TogetherWeRun.

OUR RACE CATEGORY

Duraking Run 2025 punya paket lengkap buat kamu! Pilih lari 5K atau 10K, solo atau bareng tim. Dapatkan jersey, legging, running belt, medali, goodie bag ekslusif dan banyak hadiah menarik .

Berikut paket yang bisa kamu pilih!

INDIVIDUAL CATEGORY

Category

Individual 5K

Category

Individual 10K

GROUP CATEGORY

Category

Group Man 5K

Category

Group Woman 5K

Category

Group Man 5K

Category

Group Woman 10K

Step 1

Pilih Race Category yang kamu inginkan kemudian klik

Beli Sekarang dan isi data-datamu

Step 2

Pilih metode pembayaran dan selesaikan pesananmu

Step 3

Setelah pembayaran berhasil, E-Ticket

akan dikirim melalui email & akun Blibli-mu

Step 4

Kamu akan mendapatkan kode tiket sesuai jumlah tiket yang kamu beli, abaikan kode pengambilan

Step 5

Abaikan kode pengambilan, kode ini digunakan untuk pengambilan RPC nanti!

Step 6

Untuk pembelian Kategori Grup 5K dan 10k Man/Woman Cek email kamu dan kirimkan ke Runners ke 2 dan 3 untuk pengisian Data!

Kategori Podium

5K Man Umum
5K Man Master
10K Woman Umum
10K Woman Master
5K Group Man
5K Group Woman
10K Group Man
10K Group Woman

Siap nge-boost performa larimu?

Siap nge-boost performa lari? Setelan Duraking Run 2025 x Monokromonkey punya semua yang kamu butuhin.

Dengan teknologi terbaru dan bahan berkualitas, kamu bisa lari lebih jauh, lebih cepat, dan tetap nyaman!

Dapatkan kenyamanan ekstra dengan teknologi Dry Tech, UV Protech, dan Fresh Tech. Celana lari 100% Nylon yang ringan dan breathable akan membuatmu bebas bergerak.

Lari dengan Nyaman, Performa Maksimal!

FAQ & TnC

FAQ & TnC DK Run 2025

Baca Selengkapnya Syarat & Ketentuan Berlaku
Article

Duraking updates

View All Article